Life is Too Short to…

Lately I realized that I’ve been using this phrase in this blog way too much. But well, I just think it’s so true that I can’t help myself from using it 😉 So here I am rewriting everything using this phrase!

  1. Life is too short to be a hater. Hatred will consume YOU, not your enemy. Just get rid of it!
  2. Life is too short to be spent with all the things you hate. Do more of the things that you really love! Be very good at it and feel the joy! What if you don’t even know what you would love to do? Try to do the new things in your life! You will never know until you try!
  3. Life is also too short to be spent with the job that you hate. Fight yourself to leave your comfort zone and find your dream job! Believe that your dream job is out there waiting for you to get there;
  4. Life is too short if you only want to be like someone else in your very own life. Everyone has their own forte, hence if it looks good on them, it doesn’t mean that it would look good on you too. Just learn how to bring out the very best in yourself and start shining on your own way;
  5. Life is too short to be cynical. It won’t make you any happier than you were yesterday, so why should you do it in the first place?
  6. Life is too short to be spent alone. We should be able to be happy with BOTH of being alone and being with the beloved ones. At the end of the day, spending the whole years just by yourself will eventually kill you inside;
  7. Life is too short to be spent with the wrong ones. You will always be too little or too much for the ones who don’t really want you in their lives, and you will never ever be happy to spend your life with them. Move on and spend your life with the ones who embrace you for who you really are!
  8. Life is too short to be wasted in useless wars. Pick your battle and save your energy! Not all arguments are worth fighting for;
  9. Life is too short to be spent in regrets. It’s okay if you want to look back once in awhile and learn from your past mistakes, but that’s it! Do not miss your future just because your can’t seem to move on from your past. Give yourself a chance for a happy ending;
  10. Life is too short to be lazy, and being lazy is boring! Push yourself to do the extra miles. All the best things in life doesn’t come easy! Put more efforts and make your dreams come true!
  11. Life is too short to be a coward. Courages will take you to the places you’ve never seen before. Try to do the unimaginable! If someone else can do it, and so can you!
  12. Life is too short to always surrender. Sometimes, the universe only wants you to fight harder! In anything in life, tell yourself to always give your very best fight before you give it up;
  13. Finally, this is the most important one: life is too short to be unhappy. Life can be so tough, but be happy anyway. Happiness is a work, so work on it! It’s totally your choice to be consumed by the agony or to learn how to dance in the stormy rain.

Life is Too Short to Be Too Cynical

Cukup sering gue menemukan, orang-orang di social media berubah menjadi lebih sinis saat berbagi cerita di dunia maya. Ada saja sindiran yang disampaikan lewat status, gambar, atau meme yang kelihatan seperti melucu padahal sebetulnya hanya sedang menyindir dengan pedasnya. Hal-hal sepele, perbedaan yang tidak perlu diributkan, tapi sangat berpotensi untuk membuat pembacanya jadi sakit hati. Mungkin yang ingin disentil hanya satu atau dua orang tertentu, tapi akibatnya, semua pembaca yang memiliki kemiripan latar belakang dengan objek yang disndir akhirnya malah jadi ikut merasa sakit hati.

Mau contoh?

Misalnya, status-status yang ribut membandingkan ibu yang bekerja versus ibu yang menetap di rumah. Padahal kenyataannya, belum tentu kategori yang satu pasti lebih baik dari kategori yang lainnya. Belum tentu anak dari wanita karier akan lebih menderita dan lebih tidak terurus daripada anak dari ibu yang penuh waktu tinggal di rumah, begitu pula sebaliknya. Padahal, perbedaan pilihan itu tidak merugikan orang lain di keluarga lain, jadi kenapa mesti repot-repot disindir?

Begitu pula soal kerja kantoran versus bisnis sendiri. Sebagai si pekerja kantoran, gue tetap sangat senang saat browsing di online shop yang dimiliki teman-teman dan keluarga gue. Rasanya terharu melihat mereka bisa mewujudkan impiannya itu. Gue tidak pernah menilai bisnis kecil-kecilan orang lain itu lebih rendah daripada karier gue sendiri, tapi gue juga tidak merasa pilihan karier gue ini lebih rendah hanya karena gue masih bekerja untuk orang lain. Pekerjaan gue halal dan sudah sangat membahagiakan gue, dan buat gue, itu saja sudah lebih dari sekedar cukup.

Selanjutnya soal barang-barang bermerk. Memang benar, lebih baik tas seharga 5 dolar dengan isi 500 dolar daripada tas seharga 500 dolar dengan isi hanya 5 dolar, tapi kalau buat gue, lebih baik lagi tas seharga 500 dolar dengan isi lebih dari 500 dolar, hehehehe. Orang lain mau beli tas seharga milyaran rupiah pun bukan urusan gue, begitu pula sebaliknya; barang-barang yang gue beli pakai uang gue sendiri itu sama sekali bukan urusan orang lain. Gue tidak akan berhenti membeli barang yang gue suka hanya karena terus disindir oleh orang lain yang melihatnya 😉

Kemudian soal hobi traveling. Katanya, lebih baik Umrah dulu. Lalu naik Haji dulu. Memang ada benarnya, tapiii, setiap orang kan punya pertimbangan masing-masing. Punya keinginan naik haji dengan suami atau istri misalnya. Apapun itu, sebetulnya gue tidak punya kewajiban untuk repot-repot menjelaskan kepada orang lain, hanya saja sayangnya, orang lain masih banyak yang merasa punya hak untuk mendapatkan jawaban.

Sinisme yang sama sering pula terjadi untuk hal-hal yang sifatnya luar biasa sepele. Misalnya, game Pokemon Go. Gue tidak ikutan main, tapi gue senang-senang saja melihat koleksi Pokemon teman-teman gue, atau menyimak cerita petualangan mereka saat mencari Pokemon. Anak-anak di kantor mau main game ini pun tidak masalah, asal tidak mereka mainkan di jam kerja serta tidak mengurangi kualitas pekerjaan mereka.

Kalau mau diteruskan, daftar gue ini tidak akan pernah ada habisnya! Padahal kalau menurut gue, biarkan saja orang lain berbahagia dengan pilihannya sendiri. Ikut-ikutan trend bukan berarti tidak punya pendirian. Jika kebetulan mereka memang benar menyukai hal-hal yang tengah digandrungi oleh banyak orang lainnya, ya mengapa tidak? Selama tidak merugikan siapa-siapa, maka kegemaran mereka bukan pula urusan siapa-siapa.

Jangan bersikap sinis hanya karena orang lain memiliki caranya tersendiri untuk membahagiakan dirinya sendiri. Dan tahu tidak? Sebetulnya, orang yang sudah bahagia dengan hidupnya tidak akan mau repot-repot berusaha mengurangi kebahagiaan orang lainnya.

I’m a believer that life is too short to be too cynical. It’s okay to be critical, but give yourself some limit! When you’re wasting too much energy on hating what people are doing, then it’s actually your very own loss, not theirs! Just move on and be happy with your own choices. 

Have a blast and happy Monday!

Stop Taking People for Granted!

Seringkali, gue merasa sedih saat melihat realita di depan mata. Kita – termasuk diri gue sendiri – seringkali taking others for granted. Memperlakukan mereka secara semena-mena, tidak menghargai mereka sebagaimana mestinya, dan ironisnya, seringkali kita melakukan hal tersebut justru kepada orang-orang terdekat kita. Kepada orang-orang yang tulus menyayangi dan selalu ada buat kita.

Contohnya anggota keluarga. Kita paling sering berkata seenaknya kepada mereka. Meluapkan apa saja yang ada di dalam perasaan. Kita bisa bersikap lebih sopan kepada orang asing ketimbang anggota keluarga kita sendiri. Kenapa demikian? Karena kita tahu, keluarga akan tetap jadi keluarga. Mereka akan selalu menerima kita dengan segala keburukan dalam diri kita ini. Kita malah dengan enteng berpikiran, “Toh mereka sudah terbiasa dengan kelakuan gue!”

Tanpa kita sadari, hal yang sama juga kita lakukan dalam lingkungan pergaulan. Kita lebih mementingkan teman-teman yang kelihatan lebih keren. Lebih asyik. Lebih kaya raya. Dan lain sebagainya. Teman-teman yang selalu ada dalam suka dan duka justru jadi prioritas selanjutnya. Teman-teman yang menyediakan bahunya untuk tangisan kita justru teman-teman yang kita lupakan saat kita tertawa bahagia.

Hal yang sama juga bisa terjadi dalam dunia kerja. Menggaji karyawan seenaknya. Memperlakukan mereka bukan berdasarkan kontribusi, tapi malah berdasarkan rasa suka tidak suka yang sifatnya sangat subjektif. Mengkambinghitamkan tim yang tidak bersalah hanya demi keuntungan pribadi. Dan masih banyak lagi hal-hal buruk lainnya.

Kemudian yang terakhir, dalam hal percintaan. Terkadang, kita merasa bisa memperlakukan mereka sesuka suasana hati karena kita tahu mereka tidak akan ke mana-mana. Kita merasa boleh datang dan pergi sesuka hati karena toh mereka akan selalu bersedia menerima kita kembali. Kita seolah lupa bahwa jika kita tidak bisa balas mencintai, maka dilepaskan saja. Biarkan mereka mendapatkan orang lain yang bisa mencintai mereka sama besarnya.

Cintailah orang lain sebagaimana mestinya.

Jangan biarkan anggota keluarga kita menyayangi kita hanya karena terpaksa; hanya karena mereka tidak punya pilihan lain selain menerima kita sebagai bagian dari keluarga.

Jangan pula biarkan teman-teman terbaik kita perlahan pergi dari hidup kita ini. Memangnya kita pikir kita ini siapa? Lama-lama mereka juga akan gerah jika kita hanya datang saat ada maunya.

Kita juga harus belajar berlaku adil kepada rekan kerja. Semakin tinggi jabatan, semakin besar pula tanggung jawabnya. Jangan hanya mau terima gajinya saja!

Yang terakhir, hargailah orang lain yang mencintai kita dengan setulus hatinya. Jika ingin menolak, lakukan dengan penuh perasaan. Jangan malah jadi congkak! Dan bagaimanapun, menolak tetap jauh lebih baik daripada menggantung tanpa ada keputusan.

Kenapa di awal gue bilang gue merasa sedih melihat realita ini? Karena sebetulnya, memperlakukan orang lain secara semena-mena justru menjauhkan diri kita sendiri dari kebahagiaan. Kita menjauhkan diri dari orang yang paling mampu menerima kita apa adanya. Kita menjauhkan diri dari orang-orang yang kemungkinan besar, paling mampu membuat kita bahagia.

Stop taking people for granted, let’s start from the closest ones. Let’s start from saying sorry for all the pain that we put them through. Let’s start to treat them right! And always remember, what comes around goes around.

Have a lovely week ahead!

 

 

Which One is Better? Single or Married?

IMG_8634Which one is better? Single or married? I had a casual chat with a couple of friends that lead me to that question. Most of my friends (on the same age as mine) are married. Which one is happier? This single me or those married friends?

Other people are planning their families. How many children they will have? What would be the best school for them? Their life seems to be well planned! In the same time, the only plan I have for my personal life is like, “Where should I travel next?” And there I go to the places I’ve never seen before. I come home with a lot of beautiful pictures to be gradually uploaded to my Instagram.

Other people have their families to look forward to back at home. In the same time, I come home to an empty room. Working late at night never seems too bad to me. I’m packed with my everyday job during the days, so that I work at nights just to figure out, “What’s next? What can I do better now?” And there I do the extra miles that comes back to me with the extra rewards.

Other people plan out their future carefully. They save for a bigger place to live. A family car.  And their children’s education fund. Their money is well spent! In the same time, I am just still the same old me. Leather handbags and my closet just never seems to be good enough to me. And there I have all the things that I always dreamed of. If I want it, I get it, and I’ll be happy with it.

Other people spend their weekends with the loved ones. The beloved husbands and all those cute kids! Their life seems to be merrier than mine! In the same time, I sleep alone in my room and wake up late. And there I can do all the things I can’t do over the weekdays. I write my blogs. I read new books. I watch my favorite TV shows. Home spa. And all the things I’d love to do to pamper myself.

Other people have a bigger family to spend time with. Their parents in law. Their siblings in laws. They have more houses to be called as home. Isn’t that lovely? In the same time, just like many many years ago, I only have my parents, two brothers, one sister, and my best friends. So there I always have times for them. I’m never too busy for them. I always have time to meet them up and have some fun.

So… which one is better? Single or married? The way I see it, nothing is better than one another. Being single has its own perks, and I love that!

Someday (Insyallah), I’ll get married too. I’ll have a husband to come home to. I’ll have someone to share and plan my life with. I’ll have more people in my families, and I’ll have one or two kids to love and raise. I know I still have to wait, but until then, I will always always live in every single moment of my life. That’s the way I love myself, that’s the way I thank God for this decent life He has given to me.

Single, married, all you need to do is just be happy with your life! Be happy, and nothing else would matter to you.

Happy weekend!

The More You Give, The More You Get in Return

Beberapa hari yang lalu, ada satu supir Gojek yang menolak mengambil terlalu banyak selisih kembalian yang sudah gue berikan untuk dia. Menurut dia, jumlahnya terlalu banyak. Dia menyerahkan selembar uang kertas; dia menentukan sendiri uang tip yang menurut dia pantas untuk dirinya sendiri.

Hal ini mengingatkan gue dengan diri gue saat masih kuliah dulu. Saat itu rasanya, sekedar memberikan tip ribuan rupiah saja seolah sama beratnya dengan memberikan uang jutaan rupiah. Seolah gue akan jatuh bangkrut dengan memberikan sedikit uang yang gue punya. Memang saat itu keuangan gue masih sangat ketat, masih jadi anak kos yang harus pandai berhemat, dan hanya punya satu pekerjaan sampingan saja.

Kemudian tidak lama, ada salah satu dosen di kampus yang bercerita bahwa dia paling pantang memberikan tip kepada supir taksi. Dia bilang, dia selalu meminta uang kembaliannya tanpa tersisa. Menurut hitungan dia, supir taksi sudah mengambil banyak keuntungan hanya dari uang tip-nya saja. Berhubung gue benci banget sama dosen gue yang satu itu, dalam hati, gue menanggapi cerita dia dengan pikiran sinis. Memangnya ada seberapa banyak sih, supir taksi yang kaya raya? Gue kenal beberapa supir taksi dan hidup mereka sangat-sangat sederhana, sama sekali tidak kaya raya seperti perkataan dosen gue itu!

Entah apa hanya karena kejadian itu atau karena pertimbangan lainnya, gue mulai berhenti bersikap pelit dalam memberikan tip. Gue tidak ingin bercerita lebih detail, tetapi pada akhirnya, gue bisa saja punya banyak sifat jelek, kecuali sifat pelit dan enggan berbagi. Memang benar dulu hidup gue serba ngepas, tapi toh gue masih bisa beli tas seharga ratusan ribu rupiah hanya dari hasil pekerjaan sampingan gue itu. Jika gue masih bisa beli baju dan tas bagus, masih bisa makan enak, kenapa gue tidak bisa memberi sebagian kecil dari rezeki yang gue peroleh?

Beberapa bulan setelahnya, saat tengah menyusun skripsi, ceritanya gue menemukan jalan buntu. Gue nekad mengadaptasi disertasi lulusan S3 untuk skripsi S1 gue. Awalnya terlihat mudah, tapi lama-lama gue stres sendiri! Ditambah lagi saat itu, gue sudah memulai karier profesional pertama gue. Gue betul-betul tidak punya banyak waktu untuk mengurus skripsi gue sendiri.

Akhirnya, gue terpikir untuk mencari penulis disertasi itu. Awalnya gue ragu… Bagaimana kalau dia tidak tinggal di Jakarta? Bagaimana kalau dia tidak berhasil gue hubungi? Atau, bagaimana jika dia menolak untuk membantu gue? Ternyata oh ternyata, penulis disertasi itu tidak lain dosen pembimbing sahabat gue saat SMA dulu! Berkat pendekatan dari sahabat gue itu, akhirnya si penulis bersedia menyisihkan waktu untuk membalas e-mail dan bertemu langsung dengan gue! And did you know? Skripsi gue itu kemudian dirubah dalam bentuk jurnal akuntansi dan berhasil terpilih untuk dipresentasikan dalam konferensi tingkat internasional!

Saat itu, gue betul-betul merasa bersyukur. Gue ngerasa Tuhan sudah baik banget sama gue. Penulis itu juga sudah sangat baik dengan bersedia memberikan bimbingan cuma-cuma untuk gue. Dan tentunya, gue juga sangat berterima kasih pada sahabat gue itu! Kalau bukan karena eratnya persahabatan gue dengan dia saat itu, belum tentu gue bisa bertemu dengan dosen pembimbingnya. Dari situ gue semakin bertekad bahwa gue juga ingin bisa berbuat baik sebanyak dan sesering yang gue bisa!

Belum lama ini, ada salah satu sahabat yang bilang, kelancaran rezeki gue salah satunya karena gue tidak pernah pelit membagi rezeki gue. Semakin banyak rezeki yang gue punya, semakin banyak pula yang gue berikan untuk orang lain. Dan bisa jadi memang benar, tanpa gue sadari, semakin banyak gue memberi, semakin banyak pula gue mendapatkan imbalannya. The universe has always found its way to pay me back. Contohnya, kejadian pada saat skripsi gue itu!

Memang benar tidak semua orang tahu caranya berterima kasih. Tapi tidak masalah! Saat memberi, jangan pernah mengharapkan imbalannya! Gue percaya Tuhan itu maha adil. Mungkin bukan orang yang kita beri yang akan balas membantu kita di tengah kesulitan kelak, tapi percaya deh, pertolongan itu bisa saja datang dari orang-orang yang tidak kita duga, atau bahkan, orang yang tidak kita kenal sama sekali! The universe will always find its way to pay us back, remember?

Selain itu menurut gue, saat memberi untuk orang lain, sebetulnya kita juga sedang memberi untuk diri kita sendiri. Memberi kedamaian hati, rasa bangga terhadap diri sendiri karena telah mampu memberi manfaat kepada sesama, dan rasa bersyukur bahwa setidaknya, kita masih berada dalam posisi yang sangat mampu untuk memberi. The more I give, the more I feel like I’m a richer person inside!

Mulailah memberi, dari hal yang sekecil-kecilnya, dari orang yang paling dekat dengan hidup kita sehari-harinya. Berikan lebih banyak untuk mereka yang membutuhkan. Tidak usah banyak berteori memberi itu hanya memanjakan orang malas dan lain sebagainya. Semakin banyak kita berhitung dalam hidup ini, semakin banyak pula kehidupan (baca: orang-orang di sekitar kita) akan balas berhitung pada diri kita ini.

Start giving, and feel the joy. Feel how it will make you a changed person inside. Believe me when I say, the more you give, the more you’ll get in return. 

The Art of Forgiveness

A few years ago, there was a speaker in a motivational training told the audiences, “You can’t control what people would say or do to you, but you can definitely control how you feel about that. Hence when you get hurt, it’s actually your own decision to let them get under your skin.”

Initially I thought, it was just another quote of the day, but then that quote has eventually changed my perspective. I just realized that people will always have their ways to hurt and break my heart.

The people who keeps bragging the things that I don’t have.

The people who keeps saying bad things about the things I’m so proud of.

The people who is trying to hurt me with their jokes.

The people who can’t seem to stop trying to ruin my happiness.

Or the people who tend to take me for granted over and over again.

If I let myself get hurt evertime someone breaks my heart (intentionally or accidentally) then I would spend the rest of my life in pain!

The higher I stand, the more people will try to take me down. Then no matter how good I am, I will still be imperfect and people will still manage to find my flaws if they want to. And the deeper and the more sincere I love, the more chances I will get hurt.

I’ve come to realize that life is too short to be miserable. If I can get over it and stay happy with my life, then why should I let myself be consumed by rage, hatred, and resentment?

I know that I still yell when I’m angry. I also know that I can be very cynical when I start disliking someone I know. But that’s just that. I don’t want to spend every second of my life hating them. I don’t want to let them haunt my mind and soul. And I don’t bother wasting my time just to find a way to revenge or to hurt them back. Doing all those things won’t make me feel any better anyway.

Lebaran is always a reminder to me to forgive. To give people their second chances. To help people as much as I could even if I hate them to the core. And to forgive them even if they never ask. I don’t need them to apologize because I do it not for them, I do it for myself. For my peace of mind.

No matter how bad people hurt you or break your heart or disappoint you after everything you’ve done for them, just forgive them anyway. Forgiveness will set you free. It will help you to be bigger and wiser than you were yesterday. It’s okay to remember how hurt you’ve ever been, but that’s it! Don’t let that pain from the past stops you from being happy with your life. Once you get it right, believe me, your life will never ever be the same again. I would say my friend, that is the art of forgiveness.

Eid mubarak and please forgive all the wrongs that I (unintentionally) wrote in this blog. And of course, happy weekend and happy holiday!

We Have the Rest of Our Lives to Be Awesome!

Got bored at home and I ended up browsing the pictures my friends liked on Instagram. Then there I found a beautiful picture of a girl on the beach. I thought she was a girl, but apparently, she was a 50 something woman and a mother of three! I scrolled down her Instagram account and her pictures had really awed me! She always looks stylish, pretty, and that perfect body! It’s so perfect that I thought she might have had some jobs done, hehehehe.

Looking at her glamorous pictures made me realize that we wouldn’t need to be 20 something just to be awesome. We have the rest of our lives to be as awesome as we are! We can always dress up, wearing heels, put some make up and take a lot more stunning photographs as long as we’re still breathing! So why should we all be worried of growing old?

Honestly, getting closer to 30 has terrified me a little bit. I love being 20’s. The past ten years have been the greatest years of my life! I love seeing what a changed person I am, and I like it when people look me in the eyes, and they tell me, “And you’re still so young!” It feels good to win the things I’ve won, and it feels even better knowing that I can get there at this age! I’m honestly worried all that glorious feeling will pass as I get older. I’m also worried that someday, I won’t look attractive no more, hehehehe.

Looking back to the past 10 years, the only reason why I’m capable to live my dream is that I worked hard to earn every little thing in my life. I studied hard, worked even harder, I even had to put a lot of works just to stay happy with my life! I’ve also put a huge effort to make myself a better person than I was yesterday. If I can do it at my 20’s (when I was still young, naïve, and a little bit stupid sometimes), what makes me think that I can’t do the same thing at my 30’s?

So thanks to that stunning woman on Instagram (I forgot her name already), I’ve started to see a lot more perks of getting older. I hope, I’ll be wiser and I’ll be having more of the things I’ve always dreamed of! I also hope that later on, people will look at me in the eyes, and they tell me, “Wow, you look fabulous for your age!” 😉

Stay awesome, no matter how old you are! And happy Sunday!